Traveldiva.idOYO telah memberikan kabar menggembirakan bagi mitra propertinya di Indonesia dengan menggandeng MNC Insurance untuk memberikan solusi proteksi aset properti OYO di Indonesia yang dijembatani oleh Prodigi. Melalui kemitraan ini, seluruh properti OYO akan merasakan perlindungan yang optimal terhadap segala risiko atau all-risks, dan Liability.

Formally, kolaborasi ini diumumkan pada press conference yang diadakan pada hari Selasa 21 November 2023. OYO, MNC Insurance, dan Prodigi berkomitmen untuk memberikan perlindungan maksimal atas kerusakan atau kehilangan bangunan dan isinya yang disebabkan oleh pelanggan kepada tertanggung dalam hal ini pemilik properti OYO di seluruh Indonesia.

Kesepakatan antara OYO dan MNC berfokus untuk memastikan perlindungan maksimal melalui produk dan layanan yang dirancang untuk memenuhi kebutuhan properti yang diasuransikan, menawarkan perlindungan terhadap berbagai potensi risiko, termasuk kerusakan yang tidak disengaja seperti kelalaian, dan juga bencana alam.

Kemitraan ini juga bertujuan untuk memastikan proses klaim yang efisien bagi para mitra properti. OYO akan memberikan dukungan penuh selama proses klaim untuk memastikan keamanan finansial dan operasional para mitra. Manfaat pertanggungan hingga 100 juta per bulan per kamar.

other than that, manfaat lain yang ditawarkan kepada mitra properti antara lain kecelakaan yang menyebabkan cedera dan kematian, serta tanggung jawab kerusakan kendaraan di area parkir. Hanya dengan menjelaskan dengan rinci kronologis dan nilai klaim yang diajukan serta melampirkan dokumen yang berkaitan dengan klaim selambat-lambatnya 30 hari semenjak tanggal jadian kecelakaan. Pihak Asuransi akan melakukan evaluasi setelah mitra properti melengkapi semua dokumen, dan pembayaran klaim akan dilakukan dalam maksimal 5 hari kerja, diproses sejak kelengkapan dokumen diterima.

Ankit Tandon, Global CBO dan CEO Southeast Asia and Middle East mengatakan, “Prioritas kami adalah selalu mengutamakan keselamatan dan kesejahteraan pemilik properti. Kemitraan ini menjadi tonggak penting dalam upaya berkelanjutan kami mendukung kesuksesan dan juga keamanan bagi pemilik properti. Kami ingin memberikan perlindungan sehingga seluruh ekosistem OYO yang terlibat dapat memiliki solusi asuransi terbaik yang disesuaikan dengan kebutuhan”.

Wirahadi Suryana Jatiputra, Direktur Utama MNC Insurance menambahkan, “Kerja sama strategis dengan OYO yang dijembatani oleh Prodigi ini menjadi solusi proteksi aset milik mitra properti OYO secara mudah dan aman, sekaligus membuktikan komitmen MNC Insurance untuk selalu berinovasi sesuai kebutuhan market. Kami sangat antusias bermitra dengan pemain global seperti OYO dan akan menggali semua potensi untuk mempererat kerja sama antara MNC Insurance, OYO, dan Prodigi. MNC Insurance konsisten melakukan inovasi program dan produk serta memperbanyak kemitraan strategis untuk menjadi solusi asuransi mudah dan bermanfaat bagi seluruh masyarakat Indonesia”

Not only does it continue to expand to expand its reach, dan memberikan solusi proteksi bagi mitra properti, Increasing loyal customers is also one of OYO's strategies in business development. Via OYO Wizard, membership program with various benefits that aims to strengthen relationships with customers by providing curated highly rated properties, as well as the best price for loyal OYO customers. OYO Wizard offers 3 type of membership program, namely Blue, Silver and Gold. With membership fees starting from IDR 15,000, users can enjoy various additional discounts, free stay, and other exclusive benefits.

Since its establishment in Indonesia in 2018, OYO has succeeded in recording growth 15 times with fans more than 13 million customers. As a tech-hospitality company, OYO consistently strengthens its identity as a market leader that supports the acceleration of achieving government targets by supporting the implementation of CHSE (Clean, Health, Safety, Environment, and Sustainability) property partners, and sanitized stay initiatives in all properties, VaccinAid for properties with vaccinated staff, as well as implementing contactless check-in to increase the security and comfort of the staying experience.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here